Telusuri Artikel Berdasarkan Abjad - Portal Jurnal

Menampilkan 1189 artikel yang diawali dengan huruf "S"


SISTEM PEMANTAU KELEMBAPAN TANAH DAN DEBIT AIR PADA TANAMAN CABAI MENGGUNAKAN ESP32 BERBASIS INTERNET OF THINGS

Oleh: Ariwibowo, Muhamad Riyad, Setiawan, Lutvi Aji, Iman, Alamul

Penelitian ini menerapkan sensor kelembapan tanah untuk mendeteksi kelembapan tanah dan debit air yang dikonsumsi pada tanaman cabai secara jarak jauh. Menjaga kondisi kelembapan tanah menjadi proses utama dalam pemantauan pada kadar air tanaman. Sehingga, diperlukan pemantauan debit air untuk menge...

Penerbit: Universitas Lampung

SISTEM PEMANTAUAN KUALITAS UDARA BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT) DENGAN VISUALISASI DATA PADA APLIKASI ANDROID (STUDI KASUS: PT. SOUTH PACIFIC VISCOSE)

Oleh: Nugraha Dimyati, Akbar, Purwantoro, Aji Primajaya

Pencemaran udara merupakan permasalahan lingkungan yang berdampak signifikan terhadap kesehatan manusia, khususnya dalam meningkatkan risiko penyakit pernapasan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem pemantauan kualitas udara berbasis Internet of Things (IoT) yang m...

Penerbit: Universitas Lampung

Sistem Pemantauan Suhu dan Kelembaban Inkubator Telur Melalui Jaringan Global System for Mobile Comunication Berbasis Short Message Service

Oleh: Apriliya, Kiki, Alam, Syaiful, Nasrullah, Emir

...

Penerbit: Department of Electrical Engineering, Faculty of Engineering, Universitas Lampung

Sistem Pemantauan Suhu dan pH Air Kolam Budidaya Udang Vaname Menggunakan Aplikasi Blynk Berbasis Nodemcu ESP8266

Oleh: Muhammad Ifan Saputra, Helmy Fitriawan, Herlinawati

Permasalahan dari budidaya udang vaname yaitu pada pemantauan kualitas air yang hanya dapat di cek satu persatu menggunakan satu alat saja. Dampak yang dapat terjadi pada kolam udang vaname yaitu munculnya penyakit pada udang yang disebabkan oleh parameter air yang kurang baik. Sehingga muncul ide u...

Penerbit: Department of Electrical Engineering, Faculty of Engineering, Universitas Lampung

SISTEM PEMASARAN LADA HITAM DI KABUPATEN LAMPUNG BARAT PROVINSI LAMPUNG

Oleh: Pradyatama, M Pandu, Hasyim, Ali Ibrahim, Situmorang, Suriaty

This research aims to analyze the efficiency of black pepper marketing system in West Lampung Regency of Lampung Province.  The research was conducted purposively at Fajar Bulan and Mutar Alam Village of Way Tenong Subdistrict, Sukajadi and Rigis Jaya Village of Air Hitam Subdistrict in October-Dec...

Penerbit: Lampung University

SISTEM PEMBERIAN DAN PEDETEKSIAN PAKAN AYAM PETELUR BERBASIS IOT

Oleh: wahyuni, mukramin, solmin paembonan

Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem otomatisasi pemberian dan pendeteksian pakan ayam petelur berbasis Internet of Things (IoT). Sistem ini dibuat sebagai solusi atas permasalahan metode pemberian pakan secara manual yang memerlukan banyak tenaga, waktu, serta sering menyeb...

Penerbit: Universitas Lampung

SISTEM PEMBERIAN PAKAN UNTUK BURUNG PUYUH BERBASIS IoT MENGGUNAKAN ESP8266 DAN LOAD CELL

Oleh: Ihsanudin, Muhammad, suharjo, imam

Penelitian ini mengembangkan Sistem Pemberian Pakan untuk Burung Puyuh berbasis Internet of Things (IoT) menggunakan ESP8266 dan load cell. Burung puyuh yang dibudidayakan di Indonesia memerlukan pengelolaan pakan yang efisien untuk meningkatkan kesehatan dan produktivitasnya. Proses pemberian pakan...

Penerbit: Universitas Lampung

SISTEM PEMUTUS ALIRAN LISTRIK MENGGUNAKAN INTERNET OF THINGS PADA LABORATORIUM SOFTWARE

Oleh: Suangga, Michael Octavianus, Suppa, Rinto, Mukramin, Mukramin

Penelitian ini bertujuan untuk membuat dan mengimplementasikan Sistem Pemutus Aliran Listrik Menggunakan Internet of Things (IoT) pada Laboratorium Software. Sistem ini dirancang untuk meningkatkan tingkat keamanan karena arus listrik dapat dikontrol secara real-time dan jarak jauh menggunakan aplik...

Penerbit: Universitas Lampung

SISTEM PENDETEKSI KEBOCORAN TABUNG GAS LPG OTOMATIS BERBASIS ARDUINO UNO MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE

Oleh: Hasan, Yosa Anggara, Mardiana, Mardiana, Nama, Gigih Forda

Abstrak. Liquefied Petroleum Gas (LPG) merupakan gas hidrokarbon produksi dari kilang minyak dan kilang gas dengan komponen utama gas propane dan butane dan dikemas di dalam tabung. Salah satu risiko penggunaan LPG adalah terjadinya kebocoran pada tabung atau pipa LPG sehingga jika terkena api maka ...

Penerbit: Universitas Lampung

SISTEM PENDETEKSI KEKOSONGAN AIR MINUM `DI KANDANG AYAM MENGGUNAKAN INTERNET OF THINGS (IoT)

Oleh: maruf, arif

Sistem pendeteksi kekosongan air minum di kandang ayam yang berbasis Internet of Things (IoT) berkonsentrasi pada pengawasan suplai air minum unggas peternakan yang efektif secara real time. Kesehatan dan produktivitas ayam sangat bergantung pada ketersediaan air minum yang memadai. sebuah inovasi u...

Penerbit: Universitas Lampung

SISTEM PENDETEKSI KUALITAS AIR BERBASIS IOT PADA BUDIDAYA TAMBAK DI DESA KARANGREJO, KABUPATEN DEMAK

Oleh: Muyasaroh, Hilma, Islamy, Isa Roisfi, Fakhry, Andra Setya Restu

Kualitas air merupakan faktor krusial dalam budidaya tambak, karena ketidakstabilan parameter seperti pH, suhu, dan Total Dissolved Solids (TDS) dapat menyebabkan stres atau bahkan kematian biota tambak. Pemantauan manual yang selama ini dilakukan petani tambak di Desa Karangrejo, Kabupaten Demak, c...

Penerbit: Universitas Lampung

SISTEM PENDETEKSI PENULISAN KATA PADA DOKUMEN BERBASIS WEB

Oleh: Saputra, andika, Sakethi, Dwi, Utami, Yohana Tri

The process of detecting writing errors manually takes a lot of time and requires a source of reference to prove the truth of writing words. The efficiency of time required if done manually certainly will not be optimal, so we need a word writing error detection utility that is expected to make it e...

Penerbit: Jurusan Ilmu Komputer Fakultas MIPA Universitas Lampung

Sistem Pendeteksi Polusi Udara di Kota Bandar Lampung Menggunakan Teknologi Internet of Things (IoT)

Oleh: Iqbal, Muhammad, Hermanto, Bambang, Febriansyah, Febi Eka

Bandar Lampung City is the centre of the economy, services and trade in Lampung Province so that a healthy city environment needs to be kept clean and comfortable to support people's lives in carrying out daily activities. One factor that affects the cleanliness and comfort of the city of Bandar Lam...

Penerbit: Jurusan Ilmu Komputer Fakultas MIPA Universitas Lampung

Sistem Pendingin Ikan Tenaga Surya Berbasis Mikrokontroler ATMEGA328

Oleh: Yasin, Muhammad, Herlinawati, Herlinawati, Alam, Syaiful

...

Penerbit: Department of Electrical Engineering, Faculty of Engineering, Universitas Lampung

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN EVALUASI KINERJA MITRA BISNIS DISTRIBUTOR MAINAN MENGGUNAKAN METODE SMART BERBASIS WEB

Oleh: Abidin, Khoerul

Pesatnya perkembangan teknologi membuat hampir semua pekerjaan manusia menjadi lebih mudah karena dibantu teknologi. Salah satu usaha yang membutuhkan pemanfaatan teknologi informasi adalah usaha di bidang distributor mainan dan aksessoris. TS Toys & Accessories adalah distributor yang menitipka...

Penerbit: Universitas Lampung