Telusuri Artikel Berdasarkan Abjad - Portal Jurnal

Menampilkan 6537 artikel yang diawali dengan huruf "P"


Pelaksanaan Pembelajaran Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) dalam Pembentukan Karakter Kerjasama dan Kreatif di SD Negeri 01 Tegalwero

Oleh: Perwitasari, Hesti, Prima Artharina, Filia, Rofian, Rofian

Tujuan penelitian ini untuk: (1) mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran SBK dalam membentuk karakter kerjasama dan kreatif siswa di SD Negeri 01 Tegalwero; (2) mendeskripsikan bentuk karakter kerjasama dan kreatif siswa dalam pembelajaran SBK di SD Negeri 01 Tegalwero. Penelitian ini merupakan pen...

Penerbit: Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Lampung

Pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas Pada Mata Pelajaran Seni Budaya di SMP Negeri 1 Labuhan Maringgai

Oleh: Ningsih, Lora Gustia, Daryanti, Fitri, Bulan, Indra

Penelitian ini membahas tentang pembelajaran tatap muka terbatas pada mata pelajaran seni budaya dikarenakan wabah covid-19. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran tatap muka terbatas pada mata pelajaran seni budaya di SMP negeri 1 Labuhan Maringgai. Penelitian ini m...

Penerbit: Jurnal Seni dan Pembelajaran

PELAKSANAAN PEMBERIAN BANTUAN HUKUM TERHADAP TERDAKWA YANG TIDAK MAMPU DALAM PERKARA PIDANA DI KOTA BANDAR LAMPUNG

Oleh: Arif, Andry Rahman

Legal assistance is implemented through the courts, and legal aid legal aid program is provided in order to alleviate the burden of life for the people who cannot afford in terms of Economics, and is also useful to create justice and legal protection of the general public. Problems in this research ...

Penerbit: Universitas Lampung

Pelaksanaan Pemberian Tugas Bisa Meningkatkan Kemampuan pada Anak TK Negeri Pembina Sungai Raya dalam Mengenal Warna

Oleh: Usnah, Usnah

The purpose of this study was to describe the implementation of this assignment to improve the ability of the children of Group B of the Pembina Raya Kindergarten in recognizing colors. The method used in this research is classroom action research (PTK). The research subjects were children of Group ...

Penerbit: FKIP UNILA

PELAKSANAAN PEMUNGUTAN PAJAK HOTEL DAN KONTRIBUSINYA TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KOTA BANDAR LAMPUNG

Oleh: NURMAYANI, NURMAYANI

Perda Kota Bandar Lampung Nomor 07 Tahun 2002 tentang Pajak Hotel dalam pelaksanaannya masih ada hambatan. Oleh karena itu diteliti mengenai aturan dan pelaksanaannya.Penelitian ini adalah penelitian hukum normatif (Dogmati Research). Pendekatan masalahnya menggunakan pendekatanperaturan perundang-u...

Penerbit: Universitas Lampung

PELAKSANAAN PENILAIAN AUTENTIK KURIKULUM 2013 DALAM PEMBELAJARAN SENI TARI

Oleh: Saputri, Amelia Hani, Wendhaningsih, Susi, Kurniawan, Agung

The aim of this research was to describe the implementation of authentic assessment in curriculum 2013 for attitude competence, knowledge, and creativity in dance art learning in SMP N 1 Labuhan Ratu. This research used descriptive method through qualitative approach. The sources of this research we...

Penerbit: Jurnal Seni dan Pembelajaran

Pelaksanaan Praktik Kerja Industri Dalam Upaya Meningkatkan Minat Berwirausaha

Oleh: Nurhasan, Rahmad, Purnomo, Edy, M Sinaga, Risma

The purpose of this study was to observe an increase in student interest in entrepreneurship after implementing internship. This study uses a descriptive qualitative approach with a case study method or approach. The research subjects were students, mentors, and principals. The results showed that t...

Penerbit: Faculty of Teacher Training and Education, University of Lampung

PELAKSANAAN PROGRAM KAMPUS MENGAJAR DI SDN 105269 SUNGGAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI DAN NUMERASI SISWA

Oleh: Pasaribu, Imelda Anastasya, Pardede, Hebron, Sitorus, Parlindungan

Program Kampus Mengajar merupakan salah satu program kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang berupa asistensi mengajar untuk memberdayakan mahasiswa dalam membantu proses pembelajaran di Sekolah Dasar di berbagai Desa/Kota. Adapun kegiatan yang dilakukan dalam program Kampus Mengajar ad...

Penerbit: Badan Pelaksana Kuliah Kerja Nyata Universitas Lampung

Pelaksanaan Reformasi Birokrasi dalam Pembuatan Administrasi Kependudukan (Studi Pada Disdukcapil Kabupaten Tulang Bawang Barat)

Oleh: Fitriani, Evi, Meiliyana, Meiliyana, Mulyana, Nana

Terobosan yang dapat dilakukan instansi pemerintah sebagai upaya peningkatan pelayanan publik adalah adalah dengan menerapkan reformasi birokrasi. Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan reformasi birokrasi pada pembuatan Administrasi Kependudukan di Disdukcapil Kabupat...

Penerbit: Jurusan Ilmu Administrasi Publik FISIP Universitas Lampung

PELAKSANAAN REHABILITASI NARKOTIKA SEBAGAI UPAYA PERAWATAN WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA DI LAPAS KELAS IIA CIBINONG

  Penyalahgunaan narkotika sangat meresahkan masyarakat, terutama, dengan mudahnya mendapatkan barang tersebut di lingkungan sekitar. Narkotika mulai meluas dan menyasar segala lapisan masyarakat, tidak mengenal jabatan, pekerjaan, usia dll. Bahkan penyalahgunaan narkotika sudah tidak bisa dibe...

Penerbit: Jurusan Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Lampung

PELAKSANAAN SISTEM PEMERINTAHAN DESA BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 32 TAHUN 2004 DIDESA KALICINTA KECAMATAN KOTABUMI KABUPATEN LAMPUNG UTARA

Oleh: Sari, Erna, Neta, Yulia

Village Administration System implementation as stipulated in the Act Law Number 32 Year 2004 on Regional Government to give freedom to the village to have a genuine authority in managing the household itself. The village also has a delegated power as deconcentration of the government on it. As the ...

Penerbit: Universitas Lampung

PELAKSANAAN VAKSINASI RABIES PADA HPR DI KENAGARIAN KAMANG MUDIAK, KABUPATEN AGAM, SUMATRA BARAT

Oleh: Ridwan, Muhammad

Sumatra Barat merupakan salah satu provinsi yang memiliki tingkat kasus rabies yang cukup tinggi di Indonesia. Rabies merupakan salah satu penyakit zoonosis yang menular kepada manusia melalui hewan pembawa rabies (HPR) yang terinfeksi dan akhirnya dapat menyebabkan sakit hingga kematian. Pengabdian...

Penerbit: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Universitas Lampung

Pelanggaran Hak Cipta Melalui Internet (Studi Kasus: Itar-Tass Russian Agency Melawan Russian Kurier Agency)

Oleh: Tarigan, Rehulina

Kasus Itar-Tass Russian Agency melawan Russian Kurier Agency yang berkaitan dengan hak cipta, perkara ini dimulai ketika warga negara Rusia menggandakan dan menyebarluaskan karya sastra warga negara Amerika Serikat, penggandaan ini dilakukan di Inggris dan disebarluaskan di Cina. Dalam Perkara ini t...

Penerbit: Universitas Lampung

PELANGGARAN PRINSIP KESANTUNAN BERBAHASA DALAM DEBAT PERDANA PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH 2024

Oleh: Aprilia, Peni, Wardani, Oktarina Puspita

Violation of politeness refers to communication activities that are not in accordance with the principles of language. The purpose of this study is to describe the form of violation of the principles of politeness in the speech of the Central Java gubernatorial candidate pairs. The method used in th...

Penerbit: FKIP Universitas Lampung

PELATIHAN PERAWATAN ZONA LAMBUNG PERAHU IKAN BERBAHANKAYU BAGI KELOMPOK NELAYAN DESA LONTAR KECAMATAN TIRTAYASA KABUPATEN SERANG

Oleh: Marasabessy, Amir, Sudjasta, Bambang, Rhakasywi, Damora

Pengabdian kepada masyarakat sangat membantu bagi kehidupan masyarakat untuk memperbaiki taraf kehidupan perekonomian agar bisa menjadi sejahtera. Kehidupan masyarakat Desa Lontar lebih didominasi oleh mitra kelompok nelayan dengan jumlah 1327 orang dan petani rumput laut 1021 orang. Hasil produksi ...

Penerbit: FT Universitas Lampung